BOGOR TODAY- Ketua Ketua DPC Organisasi Angkutan Darat Kota Bogor Ischak AR mengatakan sopir di Kota Bogor tak ikut aksi mogok angkot.

“Kota Bogor untuk 20 Maret mendatang itu tidak akan ikut, itu hanya dilakukan si Kabupaten Bogor,” ujarnya saat dihubungi melalui Whatsap, semalam.

BACA JUGA :  Oknum Polisi Tega Cabuli Anak Tiri di Surabaya Berkali-Kali

Aksi mogok itu berkaitan dengan keberadaan transportasi online.

Banyak dari sopir yang mengeluhkan ojek dan taksi online membuat penghasilan mereka berkurang.

Meski tak ikut dalam aksi protes itu, Ischak berkata pihaknya akan segera melakukan koordinasi sebagai antisipasi dari aksi tersebut.

BACA JUGA :  Remaja di Cicalengka Bandung Dibacok Geng Motor Slotter

“Besok pengurus Organda dan ketua KKSU Angkot dikumpulkan guna antisipasi mogok pada 20 Maret 2017 nanti,” ujarnya.(Yuska Apitya)

Bagi Halaman
============================================================
============================================================
============================================================